Beetroot yang memiliki warna memikat ini tergolong sebagai ‘superfood’ dikarenakan nilai gizinya yang tinggi. Menurut ahli gizi, mengkonsumsi beetroot dapat memberikan banyak manfaat kesehatan bagi tubuh kita. Beetroot mengandung berbagai nutrisi penting, di antara lain; tinggi serat, folate (vitamin B9), manganese, potassium, besi, dan vitamin C.
Beetroot rendah akan kandungan kalori dan hanya memiliki sangat sedikit kadar lemak. Jadi sangat cocok dikonsumsi untuk yang ingin menurunkan berat badan 😉
Reviews
There are no reviews yet.